Dinas Kesehatan Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (Dinkes P2KB) Kabupaten Kapuas Hulu menggelar pertemuan Peningkatan Kapasitas Petugas Dalam penyehatan Air dan Sanitasi Dasar. Pertemuan tersebut dijadwalkan selama 2 (dua) hari dari tanggal 8-9 Maret 2022 di Aula Kantor Dinas Kesehatan Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kabupaten Kapuas Hulu, dengan melibatkan peserta 28 petugas Kesling di …