Nakes Puskesmas Putussibau Utara Komitmen Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Hingga Daerah Terpencil

Dalam upaya meningkatkan derajat kesehatan masyarakat, tim kesehatan Puskesmas Putussibau Utara terus menunjukkan komitmennya dalam melayani masyarakat yang ada di wilayah kerja Puskesmas setempat. Pelayanan kesehatan yang diberikan merata menjangkau masyarakat hingga di daerah terpencil sekalipun di wilayah Kecamatan Putussibau Utara Kabupaten Kapuas Hulu. Seperti halnya pada 26 Februari 2022, tenaga kesehatan Puskesmas Putussibau Utara …