Nakes Puskesmas Kalis Laksanakan Posyandu dan Pantau Gizi Bayi Balita

Puskesmas Kalis Kecamatan Kalis Kabupaten Kapuas Hulu melaksanakan Posyandu Bayi-Balita dan  Pemantauan Status Gizi Balita di gedung Posyandu Kamboja  Desa  Kalis Raya Kecamatan Kalis, Kamis (8/4). Kepala Puskesmas Kalis Titin Juherni, A.Md.Keb mengungkapkan, pelayanan posyandu bayi balita dan pemantuan status gizi anak harus dilaksanakan secara berkelanjutan. “Dengan kegiatan posyandu bayi-balita diharapkan seluruh balita mendapatkan pelayanan kesehatan …