Seksi P2PTM Buka Pelayanan di RTK Kecamatan Hulu Gurung

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Kapuas Hulu melalui Seksi Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular (P2PTM) melaksanakan pelayanan kesehatan di rumah tunggu kelahiran (RTK) Kecamatan Hulu Gurung pada senin 11/10/2021. Kepala Seksi P2PTM dr. Rossita menyampaikan, pelayanan kesehatan yang dilakukan berupa pemeriksaan deteksi dini kanker leher rahim dan Payudara (IVA Mobile). “Pemeriksaan yang dilakukan dengan membuka …