Puskesmas Embaloh Hilir kembali menjadwalkan Gebyar Vaksin Covid-19 untuk masyarakat yang ada di wilayah Kecamatan Embaloh Hilir Kabupaten Kapuas Hulu hingga Rabu (6/10) kemarin. Kali ini, Gebyar Vaksinasi Covid 19 bagi masyarakat Kecamatan Embaloh Hilir tersebut diikuti sebanyak 194 peserta. Kepala Puskesmas Embaloh Hilir Yuningsih Susilawati, A.Md.Kep mengapresiasi atas tingginya animo masyarakat Embaloh Hilir yang …
Continue reading “194 Warga Kecamatan Embaloh Hilir Terima Vaksin Covid-19”