Bupati Kapuas Hulu Mendampingi Penilaian Lomba Kesatuan Gerak PKK Bangga Kencana Kesehatan Di Desa Tanjung

Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan, S.H melaksanakan kunjungan kerja dalam rangka mendampingi penilaian lomba kesatuan gerak PKK Bangga Kencana-Kesehatan Tahun 2021 Prov. Kalimantan Barat di Desa Tanjung Kec. Mentebah. (28/09/2021). Kegiatan lomba kesatuan gerak PKK Bangga Kencana-Kesehatan merupakan rangkaian kegiatan dari Bhakti TNI, KB, Kesehatan, Bhayangkari dan KB kesehatan yang berakhir pada bulan oktober setiap …