Kapus Kalis dan Jajaran Laksanakan Pelayanan KB MKJP di Rantau Kalis

 Guna meningkatkan pemahaman kepada masyarakat untuk mengatur jarak kelahiran, tenaga kesehatan Puskesmas Kalis melaksanakan pelayanan Keluarga Berencana  Metode kontrasepsi Jangka Panjang ( MKJP) di Desa Rantau Kalis Kecamatan Kalis Kabupaten Kapuas Hulu pada Rabu, 15/9/2021. Pelayanan Keluarga Berencana Metode kontrasepsi Jangka Panjang di Desa  Rantau Kalis  dilaksanakan oleh  Kepala Puskesmas Kalis  Titin Juherni, S.Tr.Keb, Riastit, A.Md.Keb, …