21 Warga Desa Tangai Jaya Periksa Kesehatan di Posbindu PTM

Upaya meningkatkan derajat kesehatan masyarakat di wilayah kerja Puskesmas Mentebah Kabupaten Kapuas Hulu terus menjadi perhatian tenaga kesehatan Puskesmas Mentebah. Berbagai upaya dilaksanakan untuk mendekatkan jangkauan pelayanan kesehatan kepada masyarakat di wilayah tersebut. Pelayanan Posbindu PTM (Penyakit Tidak Menular) menjadi salah satu program yang terus di optimalkan untuk memudahkan masyarakat mengakses pelayanan kesehatan, seperti yang …