Puskesmas Embaloh Hilir Laksanakan Vaksin Untuk 60 Sasaran

Puskesmas Embaloh Hilir terus menggencarkan pemberian vaksin covid-19 untuk masyarakat di wilayah setempat. Vaksin tahap sekarang menyasar seluruh komponen masyarakat, mulai dari Guru, Lansia, pelayan publik dan masyarakat umum lainnya. Plt Kepala Puskesmas Embaloh Hilir Yuningsih Susilawati, A.Md.Kep mengatakan Vaksinasi tersebut diharapkan mampu menyentuh semua kalangan masyarakat. “Dengan Vaksinasi Covid 19 bagi Tenaga Guru, Lansia, …