ANC dan Kelas Bumil di Desa Lanjak Deras Nakes Ingatkan Pentingnya Posyandu Bumil

Tenaga kesehatan Puskesmas Batang Lupar melaksanakan ANC dan Kelas Ibu Hamil di Desa Lanjak Deras, Rabu (9/7/2021). Kegiatan ini dilaksanakan untuk mengetahui sejauh mana kondisi kesehatan ibu hamil yang ada di Kecamatan Batang Lupar Kabupaten Kapuas Hulu. Kepala Puskesmas Batang Lupar Julius Jhony, A.Md.Kep mengatakan, ANC dan kelas ibu hamil sebagai wadah untuk mengedukasi para …