Bupati Beri Bantuan pada Korban Banjir

Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan, mengunjungi desa Landau Rantau, kecamatan Silat Hulu, Rabu (31/3/2021). Bupati menyerahkan bantuan kepada korban banjir yang terjadi di akhir bulan Maret 2021. “Kita semua dikejutkan kejadian banjir besar di kecamatan Silat Hulu, hampir seluruh pesisir daerah aliran Sungai Silat terjadi banjir yang cukup besar,” ujar Bupati, disela acara penyerahan bantuan. …