Dishub Kapuas Hulu Lakukan Giat Rutin Penertiban Parkir dan Lalu Lintas Di Pasar Pagi Putussibau

Bidang LLAJ (Lalu Lintas Angkutan Jalan) Dinas Perhubungan Kab. Kapuas Hulu menurunkan beberapa personil untuk melakukan kegiatan rutin penertiban parkir dan lalu lintas khususnya di pasar pagi Putussibau, senin (15/3/2021). Seperti yang kita ketahui bahwa setiap pagi hari banyak masyarakat memadati pasar untuk berbelanja sayur dan kebutuhan lainnya, namun kebanyakan dari pembeli masih sering parkir …