Nakes Puskesmas Silat Hulu Edukasi Ibu Agar Bisa Olah Makanan Bergizi Untuk Anak

Dalam upaya mengedukasi orang tua bayi dan balita agar memahami tentang mengolah makanan yang tepat, Puskesmas Silat Hulu melaksanakan Pendampingan Makan Bayi dan Anak (PMBA), untuk keluarga balita gizi kurang dan gizi buruk pada 8/3/ 2021. Kegiatan PMDA tersebut dilaksanakan di Desa Perjuk, Kecamatan Silat Hulu, yang dilaksanakan oleh tenaga kesehatan Puskesmas Silat Hulu diantaranya …