Dinsos Lakukan Monitoring, Evaluasi dan Sosialisai Agen E-Warong Kecamatan Mentebah

Pada hari rabu tanggal 23 Februari 2021, Dinas Sosial melakukan monitoring, evaluasi dan sosialisasi di kecamatan mentebah, dimana di kecamatan mentebah terdapat 5 agen E-Warong yang melayani 8 desa. Kepala bidang sosial Achmad syahrizal, menjelaskan aturan-aturan dalam pelaksanaan program sembako baik barang yang harus disediakan E-Warong dan proses penyaluran tiap bulan. Kepala bidang sosial juga …