Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker) segera menyalurkan bantuan langsung tunai (BLT) atau subsidi gaji kepada para pekerja yang terdaftar, terdata dan aktif sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan. Melalui akun resminya di Instagram, Kemenaker menyatakan akan segera menyelesaikan pengecekan kelengkapan data atau check list calon penerima bantuan. Subsidi gaji akan segera tersalur setelah prosedur check list rampung. Satuan Tugas …
Continue reading “Tenaga Kontrak Disnakerintrans Mendapatkan BLT Subsidi Gaji”