Dinkes.kapuashulu – Sekretaris Dinas Kesehatan Kabupaten Kapuas Hulu M. Nazarudin, S.KM.,M.PH menyebutkan empat orang keluarga dari pasien Reaktif COVID – 19 yang berasal dari Desa Mensiau Kecamatan Batang Lupar saat ini sudah diisolasi. “Mereka ini sebelumnya yang mengantar pasien reaktif COVID – 19 ini ke Putussibau. Selain diisolasi, keluarga pasien ini juga sebelumnya sudah dicek …
Continue reading “Empat Orang Keluarga Pasien Reaktif COVID-19 Dari Batang Lupar Diisolasi”