Bupati Kapuas Hulu, AM Nasir, S.H., bersama rombongan Forkopimda Kapuas Hulu mengunjungi para pasien yang sedang dirawat di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr Achmad Diponegoro Putussibau, Kamis (4/7) pagi. Selain berbincang-bincang dengan para pasien, Bupati juga memberikan pasel kepada para pasien yang ditemuinya. Bupati mengatakan, kunjungan dirinya dan rombongan adalah salah satu kegiatan dalam …
Continue reading “Bupati Kunjungi Pasien RSUD dr. Achmad Diponegoro Putussibau”