Bupati Kapuas Hulu Laksanakan Penandatanganan NPHD Pengamanan Pilkada Kabupaten Kapuas Hulu 2024

Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan melaksanakan penandatanganan Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD) Pengamanan Pilkada Kabupaten Kapuas Hulu Tahun 2024, antara Pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu dengan Kepolisian Resort (Polres) Kapuas Hulu dan Komando Distrik Militer (Kodim) 1206 Putussibau, di Ruang Rapat Bupati Kapuas Hulu, Rabu (12/6/24). Pada kesempatan tersebut, Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan, menyampaikan, terima …