PUTUSSIBAU – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kapuas Hulu Mendampingi Konsultan Melakukan Survey Kondisi pada Ruas Jalan Nanga Dangkan-Nanga Luan Kecamatan Silat Hulu dan Ruas Jalan Nanga Luan – Landau Kumpang Kecamatan Silat Hulu pada Sabtu (30/07/2023).
Dari keseluruhan hasil dari pada mendampingi konsultan melakukan survey kondisi dilapangan dari sepanjang Ruas Nanga Dangkan Kecamatan Silat Hulu dan Ruas Jalan Nanga Luan-Landau Kumpang Kecamatan Silat Hulu, sudah di data kondisi secara keseluruhan keadaan bangunan yang terdapat dikeseluruhan di ruas jalan ini.
Adapun tujuan mendampingi konsultan melakukan survey kondisi lapangan untuk mengetahui situasi bangunan yang terdapat di ruas ini dan mengambil dokumentasi keadaan kondisi bangunan baik jalan, jembatan, Box dan lain-lain yang terdapat didalam di Ruas Jalan Nanga Dangkan-Nanga Luan Kecamatan Silat Hulu dan Ruas Jalan Nanga Luan-Landau Kumpang Kecamatan Silat Hulu Kabupaten Kapuas Hulu.