Monitoring Evaluasi Pencairan Tahap 1 Kegiatan Pembangunan Sub Sistem Pengolahan Setempat Tahun Anggaran 2023

Facebook
Twitter
LinkedIn

Putussibau – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Kapuas Hulu melalui Bidang Penyehatan Lingkungan melakukan kegiatan Monitoring Evaluasi Pencairan Tahap I Kegiatan Pembangunan/Penyediaan Sub. Sistem Pengolahan Setempat Tahun Anggaran 2023 Pembangunan Tangki Septik Skala Individual Perdesaan Minimal 50 KK Desa Teluk Geruguk Kecamatan Boyan Tanjung Tahun Anggaran 2023 pada Jum’at (07/07/2023)

Sistem Pengolahan Setempat Tahun Anggaran 2023, untuk Pembangunan Tangki Septik Desa Teluk Geruguk Kecamatan Boyan Tanjung berjalan dengan baik. Kegiatan monitoring yang dilaksanakan adalah sebagai bentuk kendali pengawasan terhadap pelaksanaan kegiatan Pembangunan Tangki Septik Desa Teluk Geruguk Kecamatan Boyan Tanjung yang sumber dana berasal dari Dana Alokasi Khusus (DAK) Tahun Anggaran 2023.

Kegiatan monitoring ini dilakukan untuk menyelaraskan pelaksanaan dilapangan dengan perencanaan, supaya berjalan sesuai dengan ketentuan Kontrak dan Juknis yang telah di tentukan. untuk itu diharapkan kepada Kelompok Masyarakat selaku pelaksana dapat melaksanakan pekerjaan sesuai dengan peraturan dan petunjuk teknis yang berlaku.

Berita Lainnya

Sekda KH Pimpin Rapat Internal

Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu melaksanakan rapat interen dalam menyambut Kedatangan Direktur Tata Kelola Destinasi di Ruang Rapat Bupati. Rabu (04/09/2024) Sekda

info.kapuashulukab.go.id | develop by Diskominfotik Kapuas Hulu | © 2019  | Privacy Policy