Wabup Hadiri Natal Bersama dan Pisah Sambut Pastor Rekan Paroki HSPMTB

Putussibau – Wakil Bupati Kapuas Hulu Antonius L Ain Pamero menghadiri perayaan natal bersama umat Katolik Paroki Hati Santa Perawan Maria Tak Bernoda Putussibau (HSPMTB), di Aula Pastoran Paroki, Jumat (10/1/20). Dalam sambutannya Wakil Bupati mengingatkan, hiduplah bersahabat dengan semua orang tanpa membeda-bedakan latar belakang seseorang, hal ini perlu dilakukan dalam rangka mewujudkan Kabupaten Kapuas Hulu …